Ini Kawasan Wisata Alam di Lereng Selatan Gunung Slamet
Nama Baturraden, sepertinya sudah tidak terlalu asing. Kawasan di lereng selatan Gunung Slamet yang terletak di Kecamatan Baturraden, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah terkenal dengan wisata alamnya....
View ArticleBencana Pergerakan Tanah Masih Berpeluang Terjadi di Musim Kemarau
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Jawa Barat memprediksi sebagian wilayah Jawa Barat sudah memasuki musim kemarau awal Juni 2017. Kriteria musim kemarau diawali dengan jumlah curah...
View ArticleDari Diskusi Mongabay: Mengkritisi Draft Perda Zonasi Pesisir Sulsel
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kini tengah mendorong lahirnya Peraturan Daerah terkait Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (RZWP3K). Sayangnya, draft Perda ini dinilai masih...
View ArticlePara Nelayan Ini Beralih Gunakan Energi Surya Saat Melaut
Di sebuah aliran sungai yang bermuara di pesisir Utara Laut Jawa, belasan perahu terlihat menonjol dengan panel-panel energi surya. Perahu-perahu motor ini mengalihkan penggunaan energi terutama untuk...
View ArticleSaat Pocongan Lobster Dimusnahkan, Maka Langkah Baru Dijejak
Pemahaman masyarakat tentang pentingnya menjaga sumber daya laut perlahan tapi pasti semakin meningkat. Penanda itu bisa dilihat dari komitmen masyarakat dan juga nelayan yang ada di sebagian daerah di...
View ArticleTolak Tambang Pasir Laut, Warga Takalar Ramai-ramai Bakar Pantai
Minggu pagi, (2/7/2017), ada pemandangan tak biasa di sepanjang pantai Galesong Utara, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan. Asap hitam mengepul memenuhi udara. Di beberapa lokasi terlihat ban mobil...
View ArticleIndonesia Masuk Dewan Eksekutif IOC UNESCO? Apa Manfaatnya?
Peluang untuk meningkatkan kampanye ilmu kelautan semakin terbuka lebar menyusul terpilihnya Indonesia menjadi anggota Dewan Eksekutif dalam Komisi Oseanografi Antar Pemerintah (Intergovernmental...
View ArticleOTT di Lamongan, Aparat Temukan Lebih Dari 2 Ton Bagian Tubuh Pari Manta
Kementerian Kelautan dan Perikanan, melalui Dirjen Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP), melakukan operasi tangkap tangan dan menemukan perdagangan pari manta di desa Sedayu, kecamatan...
View ArticleAsa Membangun Bendungan Ditengah Ancaman Krisis Air
Keberadaan bendungan atau waduk dipastikan bertambah di Jawa Barat. Pasalnya, tahun ini Pemerintah Provinsi Jawa Barat berencana membangunan 8 bendungan baru. Rencana itu sudah dalam proses on going...
View ArticleInilah 10 Makhluk ‘Aneh’ di Kedalaman Lautan
70 % permukaan bumi tertutup oleh lautan, dan tentu bukanlah hal yang mengejutkan jika masih banyak makhluk lautan yang belum kita identifikasi. Beberapa waktu lalu, Mongabay menulis artikel tentang...
View ArticleKala Presiden RI Cari Koki untuk Makan Ikan
Kampanye gemar makan ikan yang dilakukan Pemerintah Indonesia semakin serius dilakukan. Terakhir, kampanye dilakukan dengan menggelar lomba memasak ikan yang bertujuan untuk menjaring koki handal yang...
View ArticleHampir 2500 Ekor Burung Diselundupkan dari Lombok. Bagaimana Akhirnya?
Sedikitnya 2491 ekor dari 10 jenis burung diselundupkan dari Pelabuhan Lembar, Lombok, NTB, menuju Padangbai, Bali pada Kamis (06/07/2017) malam. Supirnya sedang diperiksa di Mataram dan para burung...
View ArticleStok Ikan Lestari Naik Karena Penanganan IUU Fishing Berhasil?
Upaya untuk memerangi illegal, unreported, unregulated (IUU) Fishing yang dilakukan Pemerintah Indonesia di seluruh perairan Indonesia mulai memperlihatkan titik terang. Penanda itu bisa dilihat dari...
View ArticleAda Perkebunan Karet di Anambas, Kok Bisa?
Pembukaan lahan di Pulau Jemaja, Kabupaten Kepulauan Anambas, Provinsi Kepulauan Riau, yang rencananya akan difungsikan sebagai perkebunan karet oleh PT Kartika Jemaja Jaya (KJJ) mendapat penolakan...
View ArticleLumba-lumba Terdampar di Perairan Takalar. Dampak Tambang Pasir?
Warga Desa Mangindara, Kecamatan Galesong Selatan, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, Kamis siang (6/7/2017) dikagetkan dengan adanya lumba-lumba yang terdampar. Mamalia laut sebesar ukuran manusia...
View ArticleAncaman Kematian Massal Intai Budidaya Nila dan Mujair. Kenapa Terjadi?
Komoditas Tilapia, yang populer dengan produk andalan ikan Nila dan Mujair, selama ini menjadi komoditas andalan untuk perikanan budidaya di Indonesia. Ikan tersebut menjadi favorit, karena selama ini...
View ArticleKontroversi di Balik Reklamasi Pantai Makassar, Antara Kepentingan Rakyat dan...
Pengerukan pasir yang dilakukan perusahaan asal Belanda, Royal Boskalis, di Pulau Tanakek dan Sanrobone, Kabupaten Takalar, Provinsi Sulawesi Selatan, mendapat kecaman dari Koalisi Rakyat untuk...
View ArticleRiset Ecoton: 37 % Sampah di Sungai Surabaya adalah Popok Bayi
Andre berulang-kali membenamkan tubuhnya ke dalam air. Tangannya menggenggam sebuah jaring yang berbentuk segi empat, yang tiap sisinya terbuat dari kayu. Di permukaan air, sesekali ia...
View ArticleAsyiknya Berenang di Bekas Area Tambang Ini
Bebukitan kapur makin banyak dibelah jadi obyek wisata. Bahan tambang ini menghasilkan jauh lebih banyak dibanding hanya sebagai komoditas material bangunan. Misalnya di Bali ada area Garuda Wisnu...
View ArticleRaperda Rencana Zonasi DKI Jakarta Rawan Penyelewengan, Seperti Apa Itu?
Koalisi Selamatkan Teluk Jakarta (KSTJ) menolak pembahasan rancangan peraturan daerah (Raperda) Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (RZWP3K) yang dilakukan DPRD DKI Jakarta sekarang....
View Article