Sunda Banda Seascape (SBS) atau Bentang Laut Sunda Banda, merupakan kawasan penting bagi konservasi lingkungan pesisir Indonesia. Kawasan ini meliputi wilayah laut tiga provinsi yaitu Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), dan Nusa Tenggara Timur (NTT). Luasnya mencapai 151,3 juta hektar. Selain menjadi lumbung ikan, kawasan ini juga kaya dengan kearifan lokal dan potensi pariwisata bahari. [...]
↧